Halaman Selanjutnya
Di sisi lain, Ganjar Pranowo yang telah dideklarasikan sebagai capres oleh PDIP hanya disebut oleh 32,3 persen responden. Sementara tokoh-tokoh lain yang di mata publik juga ada kemungkinan mendapat endorsement dari Presiden Jokowi di antaranya Erick Thohir 8,5 persen, Mahfud MD 5,2 persen, dan Airlangga Hartarto 1,2 persen.
Sumber: www.viva.co.id